Rabu, 27 Pebruari 2019 22:21

Pusat kebudayaan tradisional Sunda akan dibangun di Subang

Fasilitas Umum

Pusat kebudayaan tradisional Sunda akan dimulai dibangun di Subang. Bagian dari komitmen Pemerintah Provinsi Jawa Barat pada pelestarian nilai-nilai luhur budaya tradisional. Agar generasi muda Jabar bisa seimbang antara dinamika budaya modern dan budaya tradisi. Didesain oleh Akanoma. (Via @RidwanKamil)

favorite 0 likes

question_answer 0 Updates

visibility 206 Views

Update
No Update Available
Related News
Awas ada trotoar berlobang depan Midtown Residence, Jl. TB Simatupang arah Cipete, Jaksel
Samsat Keliling, menjemput bola
Penataan trotoar di sepanjang Jalan Margonda tutup akses SD Negeri Pondokcina 1 Depok
×