Selasa, 19 Maret 2019 15:10

Informasi PPDB MA NU TBS Kudus

Pendidikan

Bagi para lulusan jenjang MTs. / SMP di Indonesia, yang mau melanjutkan belajar (sekolah) sambil meningkatkan kemampuan wawasan keagamaannya, silakan mendaftar di MA. NU. Tasywiquth Thullab Salafiyah (TBS) Kudus.

MA. NU. TBS Kudus adalah salah satu madrasah berbasis pesantren yang menjadi rujukan belajar bagi para generasi muda Indonesia untuk belajar. Untuk persyaratan yang harus dipenuhi dalam Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) Tahun Ajaran 2019 / 2020 adalah:

• Kelengkapan Administrasi
-Mengisi formulir pendaftaran langsung atau via online: http://ma.madrasahtbs.sch.id
-Menyerahkan NISN
-Menyerahkan foto copy rapor kelas 9 MTs / SMP, SKHUN dan Ijazah MTs / SMP atau surat keterangan lulus yang sudah dilegalisir 1 lembar
-Menyerahkan pas foto hitam putih, baju OSIS dan berpeci hitam :
- 3 x 4 = 2 lembar
- 2 x 3 = 2 lembar
-Berkas dimasukkan ke dalam stopmap yang disediakan panitia

• Mekanisme Pendaftaran
-Calon peserta didik baru mengisi formulir pendaftaran via online atau di secretariat pendaftaran tanggal 16 – 23 Juni 2019 M
-Mencetak formulir pendaftaran bagi pendaftar online
-Membayar biaya pendaftaran Rp150.000,-
-Pembayaran pendaftar online bisa transfer lewat rek. BNI : 020-15792-48 a.n. Ufiq Faishol A. Konfirmasi pembayaran : 085 624 214 195
-Calon peserta didik baru mendapatkan bukti pembayaran dan kartu tes seleksi.

• Materi Ujian Seleksi
-Pengetahuan Umum
-Pengetahuan Agama
-Bahasa Arab
-Bahasa Inggris
-Membaca Kitab taqrib
-Membaca Al-Qur’an
-Menghafal surat-surat pendek

• Jadwal PPDB MA NU TBS Kudus 2019 / 2020
- Pendaftaran Online: 11 Mei - 23 Juni 2019
- Pendaftaran Offline: 16 - 23 Juni 2019
- Tes Seleksi: 24 Juni 2019
- Pengumuman Hasil Seleksi: 26 Juni 2019
- Daftar Ulang: 26 - 27 Juni 2019
- Tes Seleksi Penjurusan: 10 Juli 2019
- Penataan dan Pembaian Kelas: 13 Juli 2019
- Masa Ta'aruf Siswa Madrasah (Matsama): 14 - 16 Juli 2019
- Mulai KBM: 17 Juli 2019

Untuk informasi selengkapnya terkait PPDB 2019 / 2020, silakan hubungi 087839280230 (Ustadz Noor Aflah).

favorite 0 likes

question_answer 0 Updates

visibility 409 Views

Update
No Update Available
Related News
Bekerja sama dengan Unila, DPC Peradi SAI Lampung, kembali adakan PKPA ke-3
Dubes Fadjroel Meresmikan PPI Kazakhstan
Penerimaan Mahasiswa Baru: Desain Komunikasi Visual Institut Sains dan Teknologi Al-Kamal (DKV-ISTA) Jakarta
×