Kamis, 12 Desember 2019 21:17

Jam besar di jalan utama MH Thamrin tidak tepat nih

Pengaduan

Jika kita berjalan-jalan di sekitar Jalan MH Thamrin, Jakarta, tepatnya di persimpngan Jalan Kebon Sirih, maka kita akan menemukan jam yang besar berdiri kokoh di tengah persimpangan tersebut.

Sudah lama juga kami memperhatikan bahwa tanda waktu di jarum jam tersebut tidak sama dengan waktu yang sebenarnya. Bedanya sekitar 4 atau 5 jam.

Ini kok didiamkan saja oleh Pemda DKI? Apakah tidak ada yang memperhatikan?

favorite 2 likes

question_answer 2 Updates

visibility 770 Views

Update
Mana nih petugas yang mengurus sarana umum Pemda DKI Jakarta, kok gak ada suaranya? Boleh jawab di sini pak..
Kamis, 12 Desember 2019 22:06

Udah dibetulin belum itu sama Pemda DKI ?
Kamis, 16 Januari 2020 00:51

Related News
Hearing Komisi I DPRD Kota Balam bersama warga Sukarame Baru dan LSM Gamapela
Polda Lampung, buka layanan informasi Pengaduan Masyarakat secara Langsung
Mohon agar ditindak truck-truck tanah yang melintas di jalur kanan Tol JORR dan ugal-ugalan
×