Selasa, 20 September 2022 14:13

Bhabinkamtibmas Polsek Utbar sambang dialogis warga

Peristiwa

Dengan melaksanakan program “Jamblang (jaringan Bhabinkamtibmas Langsung)” Polres Cirebon Kota,  Bripka Soleh  Bhabinkamtibmas Kelurahan  Kebon baru  Polsek Utbar Polres Cirebon Kota Polda Jabar sambang kamtibmas di wilayah binaanya, selasa(20/9).

Kapolres Cirebon Kota AKBP M Fahri Siregar mengungkapkan “Peran Polisi khusunya Bhabinkamtibmas Polres Cirebon Kota berkewajiban untuk selalu hadir di tengah tengah masyarakat adakan kerjasama yang bertujuan untuk meningkatkan kemitraan Polri  dengan komponen masyarakat dan bersama sama untuk mencegah terjadinya gangguan kamtibmas di wilayah binaan. Sekaligus sosialisasikan program pemerintah kebijakan bantalan sosial sebagai mitigasi penyesuaian harga BBM,” jelas Fahri.

favorite 0 likes

question_answer 0 Updates

visibility 185 Views

Update
No Update Available
Related News
Pererat silaturahmi, Babinsa Koramil 03/GP melepas keberangkatan rombongan warga RW.02 Kota Bambu Utara Wisata Edukasi
Kolaborasi Polsek Bandung Wetan bersama Pokdarkamtibmas Bhayangkara Resot Kota Bandung ciptakan rasa aman di wilayah Bandung Wetan
Pomdam Jaya/Jayakarta dukung razia gabungan POM TNI
×