Senin, 18 November 2024 19:53

Ciptakan era baru pembanguan Asia Pasifik

Luar Negeri

Pada pagi hari tanggal 16 November waktu setempat, KTT Informal Pemimpin ke-31 APEC telah diadakan di Lima Convention Center, Peru. Presiden RRT Xi Jinping menghadiri KTT tersebut dan menyampaikan pidato penting Bertemakan "Bersama-sama Memikul Tanggungjawab era dan Bersama-sama Mendorong Pembangunan di Asia Pasifik."

Di Lima yang disebut sebagai “kota taman”, bertolak dari tren baru pembangunan Asia Pasifi dan Global, Presiden Xi mengajukan proposal Tiongkok untuk lebih lanjut memperkuat kerja sama Asia Pasifik, dan menyuntikkan kekuatan pemikiran dan aski yang kuat untuk mendorong pembangunan komunitas senasib Asia Pasifik serta menciptakan era baru pembangunan Asia Pasifik.

favorite 0 likes

question_answer 0 Updates

visibility 128 Views

Update
No Update Available
Related News
Xi Jinping sampaikan ucapan selamat kepada KTT Wuzhen Konferensi Internet Dunia 2024 secara virtual
Berbagai kalangan masyarakat Brasilia sambut kunjungan Presiden Xi Jinping
Xi Jinping temui Presiden Bolivia
×