Selasa, 03 September 2024 13:58

Keadilan, perdamaian, dan rakyat pasti menang!

Luar Negeri

Pada Acara Peringatan 70 Tahun Kemenangan Perang Rakyat Tiongkok Melawan Agresi Jepang dan Perang Anti Fasis Dunia tanggal 3 September tahun 2015, Presiden Tiongkok Xi Jinping dengan lantang menyerukan, “Keadilan pasti menang! Perdamaian pasti menang! Rakyat pasti menang!” Pernyataan Presiden Xi Jinping tersebut telah mengutarakan suara hati rakyat Tiongkok bahkan rakyat sedunia.

Kenangan tidak pernah hilang, dan sejarah masih terus bergema. “Orang yang pernah mengalami peperangan, akan lebih memahami nilai dari perdamaian.” Hari ini, tanggal 3 September adalah hari peringatan genap 79 tahun kemenangan rakyat Tiongkok melawan agresi Jepang, marilah kita bersama-sama mengingat kebenaran yang diilhami oleh sejarah, melalui upaya dan perjuangan yang tak kenal lelah hari ini, mewujudkan impian luar biasa di masa depan. Mengingat sejarah, mengenang pahlawan yang telah gugur, menghargai perdamaian dan merintis masa depan!

favorite 0 likes

question_answer 0 Updates

visibility 402 Views

Update
No Update Available
Related News
Apa yang baru di tahun Ini dalam tradisi yang telah berlangsung selama 35 tahun?
Ekonomi sirkular miliki keajaiban
Presiden Xi Jinping berikan instruksi penting soal pekerjaan audit
×