Selasa, 23 Maret 2021 14:25

Ibunya sedang mengambil hape di rumah, anaknya hanyut terbawa arus air gorong-gorong

Butuh Bantuan

Bandarlampung.
Akibat ditinggal sendirian oleh ibunya, seorang gadis cilik hanyut terbawa air digorong-gorong. Senin (22/03/21)

Gara-gara mikirin Hp yang ketinggalan dirumah,

Iyut Puspita Sari, istri dari Stevie Setiawan Kader warga
Komplek Bunga Panorama RT. 07 LK. 2 Kel. Langkapura Baru Kec. Langkapura B.Lampung, harus rela kehilangan anak kandungnya.

Dengan wajah dibanjiri airmata, Iyut menceritakan, saat awal kejadian, anaknya yang baru berusia 5 tahun itu, terbawa luapan air got.

"Saya tinggalin anak sebentar, karena Hp ketinggalan dirumah. Saya bener-bener gx nyangka, jika dia berjalan mendekati parit didekat jalan. Lalu, Khairunnisa, terpeleset tercebur kedalam parit. Dan hanyut." paparnya dengan mata berkaca-kaca.

Setelah adanya laporan anak hilang terbawa air didalam parit, oleh Tim Satgas JARKOM RAPI (Jaringan Komunikasi Radio Antar Penduduk Indonesia) Lampung, Segera melakukan Komunikasi cepat dan terarah.

Dibantu tim SAR Basarnas Lampung, Tim PMI Kota B. Lampung, Tim RAPI Peduli Salemba (Jalan Salim Batubara, B.Lampung).

Ikuti pula, Aparat Kepolisan Polsek TKB (Tanjung Karang Barat), Anggota Sub Rayon 03 Mitra Kodim 0410 KBL, serta masyarakat sekitar.

Dihalaman Kantor Kecamatan Langkapura Kota B.Lampung, Sebagai titik kumpul semua tim resque.

Pencarian mulai berlangsung mulai pukul.16.00 Wib.
Terus berlangsung sampai, pukul. 23.00 Wib.

Namun, Khairunnisa belum juga ditemukan.

Akhirnya, Pencarian hari pertama disudahi.

"Aliran got ternyata double. Dan mengalir ke arah air yang lebih besar. Terpaksa, pencarian malam ini berakhir. Besok (23/03/21) dimulai pukul.07.00 Wib, semua tim, kembali lakukan pencarian dibantu beberapa alat pendukung untuk memudahkan pencarian" ujar Heri, salah satu anggota Basarnas yang ikuti pencarian.

"Semoga, Korban segera ditemukan" ucap Wakasat RAPIDA Lampung, Hadi Ruswidiana Putra Komentar

Camat Langkapura, Husni juga berharap korban lekas ditemukan.
"Semoga cepat ditemukan. Saya sangat support semua tim resque. Gunakanlah halaman kantor ini sebagai posko pencariannya" ucap Camat Husni beri komen

Sedangkan kata Ketua RAPIDA Lampung, Riza Fachrial, diri serta jajarannya, turut berduka atas musibah.
"RAPIDA Lampung, Ucapkan berdukacita atas info orang hilang ini" ujar Riza sedih.

Ditambahkannya, Sejak awal dikabarkan, RAPIDA Lampung, telah menyiapkan 1 unit Ambulance yang telah terparkir dihalaman Kantor Kecamatan Langkapura. (Silo)

favorite 3 likes

question_answer 0 Updates

visibility 958 Views

Update
No Update Available
Related News
Beri rasa aman, pemudik motor dikawal Satgas Kawal Mudik Polda Lampung sampai tujuan
Saat ditemukan sudah menjadi jasad setelah semalaman terbawa air parit
Ibunya sedang mengambil hape di rumah, anaknya hanyut terbawa arus air gorong-gorong
×